Relation Belongs to
Badaso menyediakan fitur untuk menggunakan relasi belongs to. Belongs to adalah kebalikan dari hubungan hasOne. Untuk lebih jelasnya mengenai belongs to bisa kunjungi documentation laravel.
#
Set Relation Belongs toUntuk menggunakan fitur ini, bisa mengikuti langkah berikut:
Sebelumnya, menggunakan crud manajement, buat terlebih dahulu table yang akan di generate CRUD. Contohnya tabel "Buku".
Buka crud management, dan edit tabel yang sudah dibuat.
Atur column sesuai dengan yang diiinginkan, pada column yang dijadikan relasi, pilih Input Type "relation", tekan tombol "set relation".
Pada Formulir, ikuti langkah berikut :
Pada Relation Type pilih "Belongs To"
Pada Destination Table pilih table relation
Pada Destination Column pilih id.
Pada Destination Column To Display pilih column to display. contoh nama.
More Data For API adalah menu optional yang digunakan untuk menambahkan data yang akan dikembalikan oleh API.
Simpan dan simpan CRUD.