Upload Image
Badaso menyediakan sebuah komponen untuk mengunggah file gambar, yaitu BadasoUploadImage. File yang diunggah, akan di generate menjadi base64 untuk dikirim ke backend. Beda dengan BadasoUploadFile, BadasoUploadImage dan BadasoUploadImageMultiple akan langsung menampilkan gambar setelah diunggah. Pada saat generate CRUD, lebar komponen ini dapat diatur pada Optional Details dengan format seperti berikut.
{ "size": "6" // 1-12 default 12}
#
View: BadasoUploadImageKode di bawah merupakan sampel untuk penggunaan BadasoUploadImage pada Vue Template.
<badaso-upload-image :label="label" :placeholder="placeholder" v-model="model" size="12" :alert="error"></badaso-upload-image>
props
#
Berikut merupakan daftar props yang disediakan komponen ini.
size: { type: String, default: "12",},label: { type: String, default: "Upload Image",},placeholder: { type: String, default: "Upload Image",},value: { type: Object|String, default: () => { return null; },},additionalInfo: { type: String, default: "",},alert: { type: String|Array, default: "",},type: { type: String,},
info
Untuk props type
, dapat dipilih antara private-only
atau shares-only
.